Image of Journal Of Pharmaceutical Science And Clinical Research

Text

Journal Of Pharmaceutical Science And Clinical Research



Potassium iodate (KIO3) direkomendasikan di banyak negara tropis termasuk Indonesia. Keamanan KIO3 untuk manusia dan hewan tidak sepenuhnya terdokumentasi menurut beberapa otoritas kesehatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian dosis tinggi KIO3 melalui rute oral selama 12 minggu terhadap perubahan fungsi kelenjar tiroid, thyroid peroxidase antibody (TPOAb) dan berat badan (BB) tikus jantan wistar hipotiroid. Pengujian dilakukan pada 30 ekor tikus jantan wistar terbagi 5 kelompok. Propiltiourasil (PTU) dosis 54 mg/kgBB/hari melalui rute oral selama 14 hari diberikan pada 4 kelompok untuk menginduksi hipotiroid dan aquades untuk 1 kelompok kontrol. Tiga kelompok tikus hipotiroid diberikan KIO3 dosis 19,8; 39,6 dan 79,2 µgI/hari melalui rute oral selama 12 minggu dan 1 kelompok diberikan aquades 2 ml/hari. Hasil menunjukkan, kadar TSH kelompok KIO3 dosis 39,6 µgI/hari lebih tinggi bermakna dibandingkan dengan kontrol (p


Ketersediaan

2023/Vol.8/No.3615 UNI jMy Library (JOURNAL)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
2023/Vol.8/No.2615 UNI jMy Library (JOURNAL)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
2023/Vol.8/No.1615 UNI jMy Library (JOURNAL)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
615 UNI j
Penerbit Universitas Sebelas Maret Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Program Studi S1 Farmasi : Surakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
English
ISBN/ISSN
2503-331X
Klasifikasi
600
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya